Biaya pendidikan di Universitas Syiah Kuala Banda Aceh ditetapkan berdasar uang kuliah tunggal (UKT) yang dibayarkan per semester. UKT Unsyiah Banda Aceh dibagi menjadi 5 kelompok sesuai dengan kemampuan ekonomi orang tua atau pihak yang membiayai. Bagi mahasiswa baru khususnya jalur SNMPTN dan SBMPTN harus mengupload dokumen atau data pendukung di laman uktb.unsyaih.ac.id … [Read more...] about Biaya Kuliah, UKT DAN IPI Unsyiah 2024